Ide-Ide Bisnis Kreatif dari Batik

Banyak ide yang bisa anda dapatkan dengan menggunakan batik sebagai bahan dasar produk yang akan Anda jual. Anda bisa saja menjual batik yang masih berupa lembaran kain, baik dari bahan katun, sutera, atau bahan lainnya. Atau Anda sudah mengolahnya menjadi barang jadi yang siap pakai.

Media pembuatan batik sekarang ini tidak hanya berupa kain, tetapi juga bisa berupa bahan seperti kayu yang bisa Anda buat berbagai macam barang. Bahkan bahan sisa pembuatan batik pun masih bisa kita olah menjadi barang yang bernilai ekonomis. Kita bisa membuatnya dengan kreativitas kita sendiri. Berikut adalah beberapa ide yang nantinya bisa menjadi bisnis Anda.

Bisnis Baju Batik

  • Batik dengan Desain Khusus
  • Batik Seragam
  • Batik untuk Anak-anak
  • Batik untuk Perempuan dan Laki-laki
  • Pakaian Muslim dari Batik
  • Jaket Batik
  • Rok Batik
  • Kemeja Batik
  • Blus Batik
  • Dress Batik
  • Hot Pants Batik
  • Baju Tidur Batik
  • Kaos Batik
  • Vest Batik
  • Bolero dan Cardigan Batik
  • Baju Hamil Batik
  • Baju Menyusui dari Batik
  • Kimono Batik
  • Baju Sarimbit
  • Baju Pesta
  • Batik untuk Remaja
  • Batik Lukis

Bisnis Aksesoris dari Batik

  • Peralatan Rumah Tangga dari Batik
  • Kerajinan Kayu Motif Batik
  • Boneka dari Batik
  • Tas dan Dompet
  • Tas Perca Batik
  • Sepatu dan Sandal Batik
  • Clutch Batik yang Cantik
  • Aneka Aksesoris dari Batik
  • Mukena Batik
  • Sajadah Batik
  • Gantungan Kunci Batik
  • Tempat Pensil Batik
  • Tempat Lipstik Batik
  • Gantungan Kunci Dompet Lipat Batik
  • Tas Yasin Batik
  • Tas Mukena Batik
  • Kantong Kertas Modifikasi Batik
  • Lukisan Batik

Tinggalkan komentar